Berikan Aku Waktu
1 Juli 2020
Tidak ada komentar
Tolong… berikan aku waktu lagi! Tuhan sepertinya memang tidak pernah (dan tidak akan pernah) mendengar doaku. Sampai sekarang, tidak ada satu pun permintaanku dikabulkan. Bahkan, di saat terakhirku pun, tidak diberikan. Aku hanya meminta waktu lagi untuk menikmati hidupku. Yah… mungkin memang salahku. Selama ini aku tidak pernah benar-benar menggunakan …
